Rabu, 30 April 2025

Deretan 5 Film yang Angkat Konflik Rasial, Mirip dengan Pengepungan di Bukit Duri

Senin, 28 April 2025 15:51

Film Gook (Foto: Dok. Samuel Goldwyn Films)

HVSMEDIA.ID - Jika kamu terkesan dengan film Pengepungan di Bukit Duri yang mengangkat isu konflik rasial dalam konteks sosial Indonesia, berikut lima film serupa dari dalam dan luar negeri yang wajib kamu tonton. 

Film-film ini menyajikan perspektif mendalam tentang ketegangan rasial, identitas, dan perjuangan melawan diskriminasi seperti film Pengepungan di Bukit Duri.

Mereka tidak hanya menyentuh konflik yang terjadi di masa lalu, tetapi juga mencerminkan permasalahan sosial yang terus berkembang di berbagai belahan dunia hingga saat ini seperti film Pengepungan di Bukit Duri.

Dilansir dari Avnmedia.id, ini membuktikan bahwa konflik rasial bukan sekadar fiksi dalam film seperti di film Pengepungan di Bukit Duri,  melainkan kenyataan yang sering terjadi akibat kecenderungan manusia untuk membentuk kelompok-kelompok tertentu, menolak perbedaan, dan memperparah jurang pemisah antar kelompok.

1. This is England (2006)

This is England diakui sebagai salah satu film drama realisme terbaik yang pernah dibuat di Inggris, mengisahkan perspektif polos seorang bocah 12 tahun bernama Shaun (Thomas Turgoose).

Di tengah proses penyembuhan duka atas kehilangan ayahnya, Shaun tanpa sengaja bergabung dengan komunitas anak muda di kompleknya.

Tanpa ia sadari, kelompok tersebut merupakan bagian dari gerakan skinhead yang dikenal dengan ideologi xenofobia.

Suatu hari, Shaun bertemu dengan Combo (Stephen Graham), seorang pemimpin dengan pandangan ekstrem, yang meyakini bahwa ketidakberuntungan yang dialami orang kulit putih Inggris berakar dari keberadaan etnis minoritas dan imigran.

2. Aferim! (2015)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait